Ternyata bahan makanan satu ini dapat kita gunakan tidak hanya untuk membuat kue atau panganan lainnya. Tepung terigu pun dapat kita gunakan untuk membersihkan lantai keramik kita yang nampak mulai kusam. Bagaimanakah caranya? Yuk simak pembahasan singkat berikut ini. Noda kusam pada keramik dapat disebabkan oleh noda minyak. Dapur adalah tempat yang paling rentan terpapar …

Read more