Pemerintah DKI Jakarta mengelar Hajatan Flona (Flora dan Fauna) 2015 di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat selama 30 hari kedepan, dimulai dari Jumat 18/9/15 hingga Sabtu 17/10/15. Acara ini merupakan pameran yang ke-30 kalinya yang diselenggarakan oleh Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas Pertamanan dan Pemakaman. Pada acara tersebut diramaikan oleh 166 stand. Dan yang lebih spesial dari …

Read more